Page Nav

HIDE

Gradient Skin

Gradient_Skin

Responsive Ad

Metode EBB Dirasa Mampu Tingkatkan Pertumbuhan Bisnis Digital

ilustrasi ekonomi digital. Foto : instagram @indonesiabaik.id Berita24.com - Metode Ecosystem Based Business dirasa mampu meningkatkan...

ilustrasi ekonomi digital. Foto : instagram @indonesiabaik.id

Berita24.com - Metode Ecosystem Based Business dirasa mampu meningkatkan pertumbuhan bisnis digital ditanah air. Menurut Wakil Dekan Sekolah Bisnis Manajemen Institut Teknologi Bandung (SBM-IT), Prof Aurik Gustomo mengatakan Ekosistem Based Business adalah salah satu bagian dari proses peningkatan pertumbuhan bisnis. Akan tetapi metode tersebut belum banyak diterapkan dalam bisnis digital.

Dilansir dari Republika.co.id, Aurik mengatakan, dalam percepatan perkembangan bisnis digital harus menerapkan Society 5.0. dimana, industri 4.0 harus didukung oleh Society 5.0.

Ia menambahkan, dibutuhkan sinergi dengan semua stakeholder agar mampu menciptakan keuntungan bersama. Karena, mengandalkan pertumbuhan bisnis dengan sumber daya internal perusahaan bersifat terbatas.

Aurik memberikan contoh platform digital saat ini belum terjalin keterikatan antara mitra bisnis dengan platform. Begitu pula antara produsen dan konsumennya.

Mau Kuliah dengan Beasiswa? Klik Disini

Penulis : Handayani

Reponsive Ads